Gubernur Riau Hadiri Balimau Kasai Kabupaten Pelalawan

  • Whatsapp
Gubernur Riau Hadiri Balimau Kasai Kabupaten Pelalawan

Suaraburuhnews.com – Langgam – Gubernur Riau, Arsyadjuliandi Rachman direncanakan menghadiri puncak balimau kasai Kabupaten Pelalawan pada hari ini, Kamis (2/6) di Kelurahan Langgam Kecamatn Langgam Kabupaten Pelalawan.

Hal ini disampaikan oleh Kepala Dinas bubparpora Kabupaten Pelalawan, Zulkifli kepada SBNC melalui telpon gengamnya kemarin.

“Insya Allah Gubernur kita datang pada acara balimau kasai di Langgam. Dan info terakhir belum ada penundaan, tapi tak taulah apakah ada perubahan atau tidak,” ujar Kadis bubparpora.

Helat balimau kasai memdukan berbagai dinas dan unsur pemerintah liainya. Seperti dinas pariwisata, kesra dan pemerintahan Kecamatan.(ags)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *